Cara merubah tampilan AIMP3

AIMP3 ini ada aplikasi audio player yang sangat ringan dan termasuk aplikasi yang bebas bayar.tidak hanya itu juga,aplikasi ini support untuk semua format audio.Seperti halnya dengan Aplikasi audio player yang lain,Akan tetapi AIMP3 memiliki grafis yang lebih menarik dan bisa di ubah sesuai keinginan sendiri.

Tidak punya AIMP3 ? Silahkan download sendiri disini :
http://aimp.ru/index.php?do=download
atau KLIK DISINI


AIMP3 lebih unggul ketimbang teman nya yaitu Winamp,Kualitas suara yang di hasilkan dari Aplikasi Audio player ini mampu membuat suara menjadi jernih.

Tips merubah tampilan AIMP3 :

1.Silahkan download Skin di website resminya :
   http://aimp.ru/index.php?do=catalog&id=0
   Atau KLIK DISINI


2.Buka aplikasi AIMP3 , klik icon pengaturan



 3.Klik Browse


4.Cari file skin yang udah di download -> lalu klik open


5.Langkah terakhir klik 'Apply'






Contoh : skin yang sudah berhasil dengan langkah - langkah di atas.



Tab Menu ? : #blogger \\ #pc \\ #umum \\ #smartphone \\ #desain \\